Ngobrol dengan pengunjung

Hal yang penting
dalam menambah traffic ato lalulintas ke blog kita adalah berkomunikasi dengan
pengunjung kita (visitors).
Kamu dapat ber-chatting dengan pengunjung anda dari blog anda dengan menambah plugoo ke dalam blog anda.Langsung aja ke www.plugoo.com, masukkan chat-id kamu dan masukkan script code nya ke blog anda.
Atau kamu boleh pake shoutbox kayak aku punya di www.cbox.ws supaya pengunjung bisa ninggalin pesan2 di tempat eloe
silahkan mencoba. :)

Spottt.com & entrecard.com

Buat yang kesulitan mencari orang-orang untuk exchange link...
Nih coba web-web yang exchange link seperti spottt.com atau entrecard.com-hanya nerima bahasa English doank
masuklah lalu create an account .....
lalu verifikasi di e-mail and kembali ke spottt atau entrecard untuk mengisi data loe
taruhlah foto yang menarik yang menggambarkan website loe
trus link blog kamu akan muncul di pengguna2 spottt atau entrecard yg lain dengan fotomu
Kalo penulis sih merekomendasi entrecard karena banyak bgt fiturny and ada credits yg bila da banyak bisa kamu jual di e-bay
Slmt Mencoba....
oh ad 1 lg www.allaboutlinks.com--blm coba sih tp katanya bagus

First Step...how?

Begitu kamu sudah yakin blog eloe punya nilai jual yang tinggi dengan tulisan-tulisan atau feature2 yang menarik , nih saatnya kita ambil langkah tuk promosi abis2an....

-Tukaran Link--Cari temen2 yang punya blog(atau blog ini??) atau blog2 kamu yang lain

-Rajin2 mambalas comment atau e-mail--menandakan anda selalu care

-Bergabunglah dengan komunitas2 dan forum2 netter---kaskus atau adsense-id

-Trus Cari blog design yang paling cocok--pakai bantuan site2 lain mis: templatepanic, blogfashions, finalsense

-Beritahu orang2 kamu akan Link situs mereka jika mereka mereview blog lu

-Tulislah artikel yang punya pertanyaan ato pernyataan yang memprovokasi

-Pakailah pertanyaan2 untuk Judul kamu

-Tonjolkan posting yang terbaikmu dengan highlight2

-Taruhlah address blog kamu di mobil , toko , atau mana saja yang boleh kamu taroh

-Bergabunglah dengan MyBloglog atau BlogCatalog --be active

-Nyumbang Artikel--Carilah situs-situs atau blog-blog yang mempunyai hubungan pembahasan.(jangan lupa taroh link ke situsmu)

-Pakailah RSS feedburner--- tuk dapetin pembaca loyal

-Votinglah untuk ajang award blog seperti BloggersChoiceAwards dan beritahu mereka anda ikut menvote dan minta tukaran link

-Rajin2 post artikel yang berkualitas

Selamat Berjuang.....>akan kembali dengan pembahasan yang lebih detail

Newbie?Baca Dulu Nih....

Membuat blog itu sama halnya seperti memelihara ikan dalam aquarium,
anda harus selalu memberi makan (posting) dan
mengganti air(cari trus informasi2 yang bisa di post)......

Jadi kalo anda sudah berkomitmen
jangan puas hanya 2 atau 3 posting sebulan- anda bisa lebih baik dari itu
buatlah tulisan anda berguna, menarik, menyiratkan maksud, serta mempunyai nilai jual.....

Cobalah menjadi orang ketiga, nanyain trus nih:

apakah anda akan kembali ke blog ginian...
apakah anda akan tertarik untuk mengikuti perkembangan posting blog yang beginian....
apa saja yang bisa didapat dari blog ginian...

Mari belajar dari yang terbaik...
Simak dulu apa saja yang dimiliki para top blogger di dunia ini ---> top blogger

Lalu Lintas Blog?apa tuh?

Banyak pemula blogger yang bertanya-tanya bagaimana cara meningkatkan pengunjung di blog-nya ato istilah websternya 'traffic'....nih bookmark dulu blog ni karena kamu banyak dapetin informasi seputar cara-cara dapatin traffic blog kamu......walau nasehatnya blm yang expert banget tapi ini ni yang dibutuhin pemula and medium level blogger.....--authornya sendiri masih belajar terus cara2 dapetin traffic yang tinggi jadi dukung trus yah and kalo bisa kasi comment untuk membantu blogger yang lain

Designed by Posicionamiento Web | Bloggerized by GosuBlogger | Blue Business Blogger